1/22/2008

Yang Muda Yang Kaya


Mengais rejeki dari media online sekarang sedang naik daun. Begitu banyak jalan yang bisa ditempuh sesuai dengan kemampuan dan minat. Ada yang berhasil, tidak sedikit pula yang menyerah. Pada prinsipnya bisnis di dunia online tidak jauh beda dengan offline. Kunci utamanya adalah marketing dengan memanfaatkan network atau jaringan. Tapi tahukah kamu beberapa yang sukses di dunia online orang-orang muda yang produktif, pekerja keras dan optimis. Tak heran bila kemudian mereka menjadi jutawan di dalam usia belia. Siapa sajakah yang menonjol di peringkat 20 besar?

1. Mark Zuckerberg dari Facebook, berusia 23 tahun dengan penghasilan USD 700 miliar atau Rp6,6 Triliun
2. Andrew Gower dari Runescape berusia, 28 tahun dengan penghasilan USD 650 miliar atau Rp6,1 Triliun
3. Blake Ross dan David Hyatt dari Mozilla, berusia 22 tahun dengan penghasilan USD 120 miliar atau Rp1,1 Triliun
4. Chad Hurley dari Youtube berusia 30 tahun, dengan penghasilan USD 85M atau setara Rp800 Milyar
5. Angelo Sotira dari Deviant ART, berusia 26 tahun dengan penghasilan USD 75 miliar atau Rp700 Milyar
6. John Vechey dari PopCap Games, 28 tahun, dengan penghasilan USD 60Miliar Rp570 Milyar
7. Alexander Levin, dari WordPress, berusia 23 tahun dengan penghasilan USD 57Miliar atau Rp540 Milyar
8. Jake Nickell dari Threadless, berusia 28 tahun dengan penghasilan USD 50Miliar atau Rp475 Milyar
9. Sean Belnick, dari Biz Chair, berusia 20 tahun dengan penghasilan USD 42M atau Rp400 Milyar
10. Kevin Rose, dari Digg, berusia 30 tahun dengan penghasilan USD 31M atau Rp294 Milyar
11. Ryan Block dari Engadget, berusia 25 tahun, dengan penghasilan USD 20Miliar atau Rp190 Milyar
12. Aodhan Cullen,dari Stat Counter berusia 24 tahun dengan penghasilan USD 18M atau Rp171 Milyar
13. Tom Fulp, dari Newgrounds, berusia 29 tahun dengan penghasilan USD 15Miliar atau Rp142 Milyar
14. Rishi Kacker and Matt Pauker dari Voltage, berusia 24 tahun dengan penghasilan USD 12Miliar atau Rp114 Milyar
15. Markus Frind, dari Plenty of Fish, berusia 29 tahun, dengan penghasilan USD 10Miliar atau Rp 95Milyar
16. Catherine and David Cook dari My Year Book, berusia 17 & 19 tahun dengan penghasilan USD 10Miliar atau Rp 95 Milyar
17. Fredrik Neij dari The Pirate Bay, 28 tahun, dengan penghasilan USD 10M atau Rp95 Milyar
18. David Hauser & Siamak Taghaddos dari GotvMail, berusia 24 tahun dengan penghasilan USD 8Miliar atau Rp76 Milyar
19. Jermaine Griggs dari Hear and Play, berusia 23 tahun dengan penghasilan USD 5M atau Rp 47 Milyar
20. Jay Westerdal dari Domain Tools, berusia 29 tahun dengan penghasilan USD 5M atau Rp47 Milyar

Artikel Terkait Lain



1 komentar:

Anonymous said...

Hmmmm. USA semua ya? Favorit saya Kevin Rose.

Blog Widget by LinkWithin
 

Jurnalisme Blog. Copyright 2008 All Rights Reserved Revolution Two Church theme by Brian Gardner Converted into Blogger Template by Bloganol dot com